Update Virus Corona di Papua dan Papua Barat Selasa 20 Juli 2021 Total Kasus Capai 40122
TRIBUN-PAPUA.COM - Pemerintah kembali memperbarui data kasus Covid-19 di Indonesia.
Berdasarkan data dalam 24 jam terakhir hingga Selasa (20/7/2021), jumlah kasus secara nasional masih bertambah sejak kasus pasien pertama terinfeksi virus corona diumumkan pada 2 Maret 2020.
Jumlah kasus positif dikonfirmasi berdasarkan pemeriksaan dengan metode polymerase chain reaction (PCR).
Baca juga: Kasus Covid-19 di Papua Melonjak, Lukas Enembe Segera Tutup Bandara dan Pelabuhan
Baca juga: Kasus Positif Covid-19 di RSUD Jayapura Melonjak, Pasien harus Dirawat di Teras hingga Selasar
Baca juga: Aktivis Minta Penanganan Covid-19 Diperhatikan, Perlu Ada RS Darurat
Berikut ini, jumlah kasus Covid-19 hingga hari ini untuk provinsi Sulawesi Tengah, Sulawesi Utara, Maluku, Maluku Utara, Papua, Papua Barat:
Sulawesi Tengah
Positif: 17280
Sembuh: 13739
Meninggal: 487
Sulawesi Utara
Positif: 20099
Sembuh: 16256
Meninggal: 614
Maluku
Positif: 12401
Sembuh: 8095
Meninggal: 198
Maluku Utara
Positif: 8381
Sembuh: 5419
Meninggal: 185
Papua
Positif: 23825
Sembuh: 11867
Meninggal: 216
Papua Barat
Positif: 16297
Sembuh: 11988
Meninggal: 240
(*)
Berita terkait lainnya
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul UPDATE Covid-19 di Sulteng, Sultra, Maluku, Malut, Papua, dan Papua Barat 20 Juli 2021
0 Response to "Update Virus Corona di Papua dan Papua Barat Selasa 20 Juli 2021 Total Kasus Capai 40122"
Post a Comment